Pada hari ini Rabu, 15 Oktober 2025 Kantor Pertanahan Kota Probolinggo melaksanakan Sosialisasi Langkah-Langkah Menghadapi Akhir Tahun (LLAT) 2025 yang dilaksanakan oleh KPPN Bondowoso
Kegiatan ini berlangsung di Ruang Subbagian Tata Usaha serta dihadiri oleh Analis Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN), Bendahara, dan Operator Anggaran Kantor Pertanahan Kota Probolinggo. Rapat yang diselenggarakan secara daring ini merupakan upaya guna persiapan untuk menyambut akhir tahun dengan langkah yang lebih tepat dan terencana.
#SOBATRBPN Kami mengucapkan terimakasih atas motivasi, dukungan dan semangat kepada Kantor Pertanahan Kota Probolinggo sehingga dapat meraih WBK di Tahun 2024.